Kamis, 06 November 2014

Harga dan Spesifikasi Honda Zoomer X Terbaru


Datangnya motor Honda Zomer X menambah persaingan persaingan menjadi semakin sengit di dunia otomotif untuk menjadi terbaik di Indonesia. Dengan adanya persaingan sengit di Indonesia. Pabrikan Honda meluncurkan motor Zomer X. Motor ini menjadi pusat perhatian dalam pergelaran Jakarta Motor Cycle Show pada tahun 2012. Motor Zomer X inisangat unik, sangat berbeda bodynya dengan motor matic lainnya serta telah menerapkan teknologi yang canggih.

Honda Zoomer X ini menerapkan konsep out of the box yang sangat berbeda dengan motor-motor matic lainnya. Motor matik Zoomer X buatan Honda ini adalah skuter dengan desain futuristik yang pasangi dengan suspensi depan upside down yang tampak sporty. Dengan mengusung bentuk desain yang unik inilah yang akan membuat pabrikan Honda sangat yakin bahwa nilai penjualannya sangat fantastis di Indonesia. Selain itu pada motor Honda Zoomer X memiliki ukuran bagasi besar yang mampu untuk menyimpan papan skateboard sekalipun. Honda Zomer X memiliki teknologi milik Honda Spacy yang memiliki performa yang tinggi dengan bahan bakarnya yang sangat irit dan ada kelebihan-kelebihan lainnya yang ada pada motor matic ini.




Spesifikasi Honda Zoomer X

Motor matic ini desainnya memiliki konsep desain yang unik. Motor ini menggunaka ban matic standard  apabila dilihat sekilas tampak gagah yang mirip motor-motor spotr lainnya. Motor ini menggunakan ban12” Cast Wheel, Tubeless Tyre yang mampu melintasi medan offrod dengan lancar. Motor ini juga stangnya menggunakan konsep desain Handle Bar yang membuat stang Honda Zomer X ini seperti bentuk motor trail.
 Motor Honda Zoomer X ini tidak hanya body yang keren, namun pada Honda Zoomer X speedometernya juga memiliki konsep panel analog yang tampak simple dan mudah untuk dilihat para pengendara. Sedangkan ukuran jok motor ini sangat besar sehingga nyaman digunakan untuk para pengendara montor yang memiliki postur tubuh yang besar. Motor ini dibekali dengan kapasitas mesin 110 cc milik honda spacy yang memiliki teknologi SOHC Engine. Motor Honda Zoomer X juga memiliki teknologi PGM-FI yang ramah lingkungan. Spesifikasi montor ini sangat tangguh dan juga irit dalam penggunakan bensi dengan perhitungan 1 liter untuk menempuh 53 Km berkat sokongan teknologi injeksi.
  • Up side down on the front foot
  • 12 inch Rims
  • Thick tubeless tires size 100/90-12 front
  • Thick tubeless tires size 110/90-12 rear
  • 3-Pots Hydraulic Combined Brake System
  • Black, yellow and white
  • SOHC engine
  • 110 cc
  • PGM-FI
  • V-Matic Transmission
  • 53 km / liter
  • 4 stroke single cylinder engine of 110 cc Honda PGM Fi CVT transmission (V-Matic)
  • Size Bore x stroke 50 x 55
  • LxPxT Dimension = 763 mm x 1831 x 1065
  • Seat height 763 mm
  • 100/90/12 front tires and 110/90/12 rear tires
  • Upside down front suspension fork
  • Fuel consumption (Standard ECE-40): 53 km / liter 





Harga: Rp. 16.700.000



Harga dan Spesifikasi Honda Zoomer X Terbaru Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Unknown

0 komentar:

Posting Komentar